iBet uBet web content aggregator. Adding the entire web to your favor.
iBet uBet web content aggregator. Adding the entire web to your favor.



Link to original content: http://id.wikipedia.org/wiki/Legion_(serial_TV)
Legion (seri televisi) - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas Lompat ke isi

Legion (seri televisi)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Legion (serial TV))

Legion
Genre
PembuatNoah Hawley
Berdasarkan
Legion
oleh
Pemeran
Penata musikJeff Russo
Negara asalAmerika Serikat
Bahasa asliInggris
Jmlh. musim3
Jmlh. episode27
Produksi
Produser eksekutif
ProduserBrian Leslie Parker
Lokasi produksi
SinematografiDana Gonzales
Durasi44–68 menit
Rumah produksi
Distributor20th Television
Rilis asli
JaringanFX
Rilis8 Februari 2017 (2017-02-08) –
12 Agustus 2019 (2019-8-12)
Acara terkait
The Gifted

Legion adalah serial televisi kabel Amerika yang diciptakan untuk FX oleh Noah Hawley, berdasarkan karakter Marvel Comics, David Haller / Legion. Serial ini merupakan serial pertama yang terhubung dengan seri film X-Men, dan diproduksi oleh FX Productions bekerjasama dengan Marvel Television.

Dan Stevens berperan sebagai David Haller, seorang mutan yang didiagnosa mengidap schizophrenia saat masih muda. Rachel Keller, Aubrey Plaza, Bill Irwin, Jeremie Harris, Amber Midthunder, Katie Aselton, dan Jean Smart juga membintangi serial ini. FX dan Marvel Television mengumumkan kolaborasi baru untuk membuat serial televisi berdasarkan karakter X-Men, Legion, pada Oktober 2015, di mana Hawley akan bertindak sebagai penulis naskah dan sutradara untuk episode pilot. Pemilihan pemain dimulai pada Januari 2016, dengan syuting bertempat di Vancouver. Hawley ingin memperlihatkan Haller sebagai "narator yang tidak bisa diandalkan", termasuk dengan membaurkan desain tahun 1960-an dengan elemen modern, dan memfilmkan serial ini dari sudut pandang Haller yang memiliki pandangan menyimpang akan realita.

Musim pertama Legion mulai tayang untuk pertama kalinya di FX pada 8 Februari 2017. Serial ini menerima tanggapan positif, terutama untuk visualnya dan keberhasilannya menanggalkan standar genre pahlawan super. Musim kedua, terdiri dari sepuluh episode, direncanakan akan dirilis pada Februari 2018.

David Haller didiagnosa mengidap schizoprenia saat masih muda dan sejak saat itu menjadi pasien di berbagai rumah sakit jiwa. Setelah Haller bertemu dengan seorang sesama pasien sakit jiwa, ia dihadapkan akan kemungkinan bahwa ada yang lebih di dirinya daripada sekadar penyakit mental.[4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Chavez, Danette (February 6, 2017). "Legion tells a human story without giving up its superpowers". The A.V. Club. Diakses tanggal March 10, 2017. 
  2. ^ Alexander, Julia (February 16, 2017). "Legion managed to terrify viewers with this very quick scenes". Polygon. Diakses tanggal March 10, 2017. 
  3. ^ VanDerWerff, Todd (February 8, 2017). "Legion, FX's new superhero show, is a landmark production in more ways than one". Vox. Diakses tanggal March 10, 2017. 
  4. ^ "FX Networks Orders Pilot for 'Legion'". Marvel.com. October 14, 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-10-10. Diakses tanggal October 10, 2016. 
  5. ^ "Dan Stevens, Aubrey Plaza & Jean Smart Cast in FX Networks' Pilot for 'Legion'". Marvel.com. February 4, 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-10-10. Diakses tanggal October 11, 2016. 
  6. ^ Wigler, Josh (October 9, 2016). "'Legion' Premiere Previewed at NYCC: A Look Inside FX's Upcoming 'X-Men' Series". The Hollywood Reporter. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-10-11. Diakses tanggal October 11, 2016. 
  7. ^ Hibberd, James (January 10, 2017). "Legion a 'dramatic departure' for Marvel and X-Men". Entertainment Weekly. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-10. Diakses tanggal January 11, 2017. 
  8. ^ Eley, Julie (January 28, 2017). "Downton Abbey star Dan Stevens returns to TV in Marvel's Legion". Stuff.co.nz. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-28. Diakses tanggal January 28, 2017. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]